>>

28 February, 2013

5 Band Yang Sukses Mengganti Vokalis

Banyak band yang tak bisa menuai sukses yang sama setelah berganti vokalis. Tapi tidak dengan lima band Indonesia ini. Mereka justru bisa menyaingi sukses terdahulu, setelah punya vokalis baru. 1. Kotak Band rock Kotak terbentuk lewat ajang The Dream Band pada 2004. Pada awalnya Kotak digawangi Cella (gitar), Icez (bass), Pare (vokal) dan Posan (drum). Mereka sempat merilis album perdana self-titled. Pada 2006 sang vokalis hengkang dengan...

24 February, 2013

10 Aplikasi Android Terlaris,Terbanyak di download dan Terpopuler Di Dunia

Perkembangan ponsel pintar berbasis Android yang sangat cepat dengansendirinya berimbas pada peningkatan jumlah penggunanya. Mendukung penggunaannya, ribuan pengembang aplikasi Android pun berbondong-bondong menawarkan aplikasi garapannya.Mulai dari aplikasi gratis hingga berbayar, dengan mudah bisa didapatkan pengguna Android melalui PlayStore. Bila ditilik ke belakang, sebenarnyaapa saja sih aplikasi terpopuler di Android sepanjang tahun lalu hingga...